Awan Cumulonimbus merupakan awan yang ganas, Mengapa? Hal itu karena awan inilah yang biasanya sering membawa hujan dalam bentuk seperti es batu. Di dalam awan Cumulonimbus, terdapat banyak uap air dan juga aliran listrik. Tidak mengherankan, apabila awan ini sering sekali dijadikan pertanda adanya badai yang kuat.
Awan Cumulonimbus terdiri atas tetes-tetes air pada bagian bawah awan dan tetes-tetes salju atau kristal-kristal es pada bagian atas awan. Gesekan partikel awan di dalamnya dapat menimbulkan muatan listrik.
Dengan adanya gesekan partikel yang menimbulkan muatan listrik, awan Cumulonimbus sangat ditakuti pilot pesawat terbang. Hal itu karena awan Cumulonimbus ini yang paling sering menimbulkan bencana. Awan Cumulonimbus, satu-satunya awan yang bisa menghasilkan muatan listrik tornado atau puting beliung bisa terbentuk dari awan Cumulonimbus.
![]() |
Awan Comulonimbus |
0 comments:
Post a Comment